Bagaimana Perawatan Sepeda Motor Injeksi Terbaru
- George Sitompul Monday, August 8th 2022. car news 1774 views
Xlusi.COM – Bagi sebagian orang, memanaskan sepeda motor adalah ritual wajib sebelum berkendara.
Padahal, saat ini perkembangan teknologi sepeda motor saat ini sudah tergolong maju dan tidak mengharuskan sepeda motor dipanaskan dalam waktu lama di pagi hari.
Sektor mesin adalah salah satu bagian yang mendapat sentuhan teknologi terbaru dari perkembangan sepeda motor, demi mengejar efisiensi bahan bakar.
Positifnya, mesin dengan teknologi Fuel Injection (FI/injeksi), sudah tidak lagi perlu dipanaskan layaknya motor dengan sistem karburator.
Kebutuhan bahan bakar untuk mesin dengan sistem injeksi sudah diatur oleh Engine Control Module (ECM), jadi tak perlu menarik handel gas ketika dipanasi.
Jadi, cukup panaskan 30 detik dan maksimal 1 menit dan biarkan stasioner. Oli sudah dapat bersirkulasi dengan baik pada putaran mesin stasioner.
Baca Juga :
Related For Bagaimana Perawatan Sepeda Motor Injeksi Terbaru
Toyota Indonesia Diskon Harga Hingga Rp 35 Juta Bulan Agustu
Daftar Diskon Toyota Indonesia Terbaru. Kabar mengejutkan datang dari
Trik Menghindari Pencurian Mobil Toyota Innova dan Avanza
Trik Menghindari Pencurian Mobil Toyota Innova dan Avanza Xlusi.com
Secara Resmi Honda WR-V Akan Dijual Tahun 2018
Xlusi.com| Secara mengejutkan, pabrikan asal Jepang yakni Honda mempertontonkan
Harga Proton Iriz 2014 Malaysia Dibanderol Mulai Rp 157 Juta
Mobil Proton Iriz Terbaru Malaysia. Setelah ditunggu-tunggu akhirnya Proton